Minggu, Mei 19, 2024

 

shade

PERMINTAAN SIDANG TILANG DI TEMPAT OLEH DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI SUMATERA BARAT DAN DISHUB KOTA PADANG PANJANG

Pada hari Kamis, tanggal 25 Maret 2021, telah dilakukan koordinasi antara Dinas Perhubungan Prov. Sumbar dan Dishub Kota Padang Panjang yang diwakili oleh Kepala Bidang Lalu Lintas Pembinaan dan Keselamatan Bapak Era Oktaviady, S.E., dengan Wakil Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Ibu Lili Evelin, S.H., M.H., dan Sekretaris Bapak Suikhsan Arselan, S.E., S.H., dalam rangka rencana pelaksanaan sidang tilang di tempat mengenai perizinan dan laik jalan kendaraan penumpang umum di terminal/ jalan.

Selengkapnya...

BATAS AREA STERIL PN PADANG PANJANG

Guna menjamin terciptanya Aparat Pengadilan Negeri Padang Panjang  yang bersih dan bebas dari korupsi, maka ditetapkan batas area steril di Lobby Pengadilan Negeri Padang Panjang. Pemasangan batas ini bertujuan agar tidak ada interaksi antara pihak yang berperkara dengan Aparatur Pengadilan Negeri Padang Panjang.

Selengkapnya...

GOTONG ROYONG PENGADILAN NEGERI PADANG PANJANG

Pada hari Jum’at, tanggal 26 Maret 2021, Pengadilan Negeri Padang Panjang mengadakan kegiatan gotong royong yang rutin dilaksanakan setiap bulannya. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatan kerja sama dan kebersamaan sertaterciptanya lingkungan pengadilan yang bersih dan nyaman.

Selengkapnya...

SERAH TERIMA JAGA/ PIKET PETUGAS SATPAM PN PADANG PANJANG

Rutinitas serah terima tugas piket/ jaga Kantor Pengadilan Negeri Padang Panjang  antara Petugas Satpam Sdr. Ari Govinda dengan Sdr. Zikrullah. Dengan adanya penyerahan buku piket ini, maka telah terjadi peralihan tugas jaga/ piket antara Petugas Satpam PN Padang Panjang

Selengkapnya...

PENACANANGAN BULAN BHAKTI DASAWISMA DAN BULAN BHAKTI GOTONG ROYONG MASYARAKAT (BBGRM) TINGKAT KOTA PADANG PANJANG TAHUN 2021

Pada hari Jum’at, tanggal 26 Maret 2021 bertempat di Lapangan Khatib Sulaiman, Hakim Pengadilan Negeri Padang Panjang Bapak Prama Widianugraha, S.H., mengikuti apel bersama Pencanangan Bulan Bhakti Dasawisma dan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM). Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh unsur Forkompimda.

Selengkapnya...